-

Snake Tidak Bisa Mandi? Cara Menghilangkan Darah di Tubuh Snake ( Metal Gear Solid V : The Phantom Pain)

Kalian pasti bingung noda darah ditubuh Snake ngak bisa hilang? Yaa aku juga awalnya bingung, berkali-kali mandi shower dan berharap saat keluar tubuh Snake bisa bersih lagi, tapi kenyataanya itu sia-sia, dan bahkan aku pernah mengira itu kesalahan sistem, ada yang error sehingga snake tidak bisa mandi, aku bahkan sempet ngulang dari awal agar sanke kembali bersih, iyaa bersih sih...

Tapi saat semakin lama bermain perlahan tubuh sanke kembali kotor dan jadi kotor banget serta noda darahnya tidak bisa dihilangkan, hingga akhirnya aku tau masalahnya dan dalam hati aku mengumpat, GOBLOOKKKKKKKKKKKKK!!!!!!!!!!!!!!! Anjay ternyata itu adalah dosa

What? DOSA!? Iya... Dosa, itu namanya “Demon Snake” dan setiap dosa yang dilakukan Snake/carakter yang anda mainkan akan menambah Demon Point yang berakhibat Snake tidak bisa mandi, dan jika kalian perhantikan tanduk yang berada di dahi Snake akan semakin panjang, semakin panjang tanduk itu maka sudah semakin banyak dosa yang kau lakukan seperti membunuh tentara, membunuh binatang, tidak menyelamatkan personil, membiarkan personil mati, membuat sejata nuklir dan dosa-dosa lainya dan pada akhirnya itu akan membuat noda darah ditubuh Snake tidak bisa hilang, seberapa seringpun anda mengunakan shower

Tinggkatan Demon Snake 50.000-80.000-110.000-140.000-170.000 nodanya akan semakin banyak disetiap tingkatanya, dan seperti yang bilang tadi, tandanya ada pecahan kaca yang menjadi tanduknya itu

Bisakah kita mengilanginya? Iya tentu saja bisa, kalian Cuma perlu berkelakuan baik, seperti menyelamatkan personil, sandra, anak-anak hingga binatang, tapi itu perlu waktu yang tidak sebentar, karna pastinya itu akan sangat lama jika kau sudah terlanjur menjadi Demon Snake

Action & Value
  • Create and visit an animal preserve 300
  • Earn achievements related to befriending Buddies 5,000-10,000
  • Dispose of 1 nuclear weapon 1,000
  • Dispose of 10 nuclear weapons 30,000
  • Extract a Child 240
  • Extract a VIP or Diamond Dog 120

Mungkin sang kreator game dari Kojima ingin kita tetap menjadi humanis walau berada didalam game, tidak bisa membawa Tank dan menghancurkan semua dengan berutal, makanya di inventory shop juga menyediakan tembakan tidur dan peluru stun

dan pont yang kalian dapat jika melakukan dosa dan menambah jumlah demon point

Action & Value
  • Burning an enemy to death 120 
  • Burning a prisoner or hostage to death 180-200 
  • Killing prisoners 100 
  • Critically harming buddies 150 
  • Killing wounded enemies 120 
  • Killing Diamond Dog allies 180 
  • Crashing a Support Chopper 150 
  • Killing animals with fire 40 
  • Developing a Nuclear Weapon* 50,000 

Dan jika kalian bertanya, “bisakah kita melihat jumlah demon point sekarang ini?” jawabnya tidak, jumlah Demon point tidak bisa diketahui, seperti pahala dan dosa, kita tidak tau, “tapi kenapa ada jumlah pont jika kita melakukan kejahatan dan kebaikan?” ntahlah...sebenarnya jumlah itu mungkin tidak ada sama sekali, seperti kita juga tidak bisa mengukur kejahatan/kebaikan seseorang tapi kita tau mana yang lebih jahat dan mana yang lebih baik, dan skor-skor point aku dapat dan fanbase-fansbase MGSV ntah mereka dapet dari mana? Tak ada yang tau, atau aku yang tidak tau terimakasih, INI WORK KOQ UDAH AKU COBA